Minggu, 19 April 2015

Cedera Berat

Cedera berat
1.      Dislokasi
Dislokasi merupakan tergesernya sendi dari mangkuk sendi yang mengakibat rasa nyilu dan sakit. Hal ini sesuai dengan pendapat  “Price & Wilson, 2006, edisi 6, vol 2, Halaman 1368 Dislokasi adalah deviasi hubungan normal antara rawan yang satu dengan rawan yang lainnya sudah tidak menyinggung satu dengan lainnya.
2.      Frakture
Fracture merupakan patahnya tulang akibat kejadian yang disengaja maupun tidak disengaja. Hal ini sesuai dengan pendapat “menurut Boenges, ME., Moorhouse, MF dan Geissler, AC (2000) fraktur adalah pemisahan atau patahnya tulang. Back dan Marassarin (1993) berpendapat bahwa fraktur adalah terpisahnya kontinuitas tulang normal yang terjadi karena tekanan pada tulang yang berlebihan”. http://sutartnotes.blogspot.com

Cedera Lainnya
1.      Kejang
Kejang merupakan kejadian pada seseorang yang tiba-tiba kendali diri yang tampak seperti tersengat listrik. Hal ini sesuai dengan pendapat “Kejang merupakan gerakan atau perilaku abnormal akibat aktivitas listrik di otak yang tidak biasa. Kejang ini merupakan salah satu gejala epilepsi. Tetapi tidak semua orang yang tampaknya mengalami kejang berarti mempunyai epilepsi. http://dokita.co
2.      Strock
Strock merupakan kejadian ketika darah yang mengalir keotak terganggu dikarenakan kurang atau berhentinya darah. Hal ini sesuai dengan pendapat “Depkes RI, 1996 Pengertian Stroke adalah kerusakan jaringan otak yang disebabkan oleh karena berkurangnya atau terhentinya suplai darah secara tiba-tiba. Stroke juga bisa diartikan sebagai gejala–gejala defisit fungsi susunan saraf yang diakibatkan penyakit pembuluh darah otak dan bukan oleh lainnya” (M. Adib, 2009)”
3.      Pingsan
Pingsan Merupakan hilangnya kesadaran secara mendadak karena lebahnya mental saat menerima sesuatu yang mengejutkan. Hal ini sesuai dengan pendapat “Pingsan atau sinkop adalah suatu kondisi kehilangan kesadaran yang mendadak, dan biasanya sementara, yang disebabkan oleh kurangnya aliran darah dan oksigen ke otak. http://id.wikipedia.org
4.      Koma
Koma Merupakan hilangnya kesadaran karena hal yang serius, hal ini biasa sangat d hawatirkan karena beresiko yang bahaya. Hal ini sesuai dengan pendapat “Koma (dari bahasa yunani yang berarti "tidur nyenyak") dalam dunia kedokteran, adalah suatu kondisi hilang sadar yang sangat dalam. Pasien koma tidak dapat dibangunkan, tidak memberikan respons normal terhadap rasa sakit atau rangsangan cahaya, tidak memiliki siklus tidur-bangun, dan tidak dapat melakukan tindakan sukarela.://id.wikipedia.org”
5.      Dihidrasi
Dihidrasi Merupakan Dimana saat keadaan tubuh kehilangan cairan lebih banya dari pada yang kedalam tubuhnya. Hal ini sesuai dengan pendapat “Anik maryunani, 2010 Dehidrasi adalah kehilangan cairan dan elektolit karena kehilangan air/output lebih banyak dari pada asupan/input. Dan pendapat Dehidrasi, yang berarti kekurangan cairan tubuh yang berfungsi membantu kerja organ tubuh. (Arief, 2008).
6.      Hipotermia

Hipotermia merupakan dimana kondisi tubuh tidak mampu menaikan suhu didalam tubuh yang berlebihan kedinginan. Hal ini sesuai dengan pendapat ”menurut Sandra M.T. (1997) bahwa hipotermi yaitu kondisi dimana suhu inti tubuh turun sampai dibawah 35°C.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar